Mesin Pencacah Rumput Multifungsi | Solusi Pakan Ternak Anda

Mesin pencacah rumput yang sering digunakan bagi para peternak dan sebagainya merupakan alat yang digunakan untuk mencacah atau mengecilkan ukuran aneka macam rumput seperti rumput kolonjono, batang jagung, rumput gajah sampai jerami. Ukuran cacahannya biasanya mencapai antara 0,2-1 cm. Sangat bisa disesuaikan dengan kebutuhan dalam pekerjaan.

Cacahan rumput bisa langsung diberikan ke ternak atau juga bisa melalui difermentasi. Hasil Cacahan rumput tersebut banyak digunakan untuk menjadi pakan ternak, atau bisa digunakan sebagai campuran pembuatan kompos organik.

Baca juga : Mesin Giling Kedelai

Mesin Pencacah Rumput Multifungsi | Solusi Pakan Ternak Anda

Manfaat rumput yang dicacah sendiri yaitu bisa digunakan sebagai bahan pupuk kompos organik dan juga sebagai bahan pakan ternak, bisa juga langsung digunakan sehingga memudahkan pemberian makanan hewan ternak.

Sebagaimana sudah dijelaskan di bagian pembuatan pupuk kompos, bahwa diperlukan beberapa rumput atau sampah organik berupa dedaunan untuk bahan dasar pupuk, dan bisa digunakan mesin ini untuk mencacah rumput sehingga ketika pembuatan pupuk akan mudah dalam hal permentasi dan penguraian, dan pupuk yang akan dihasilkan lebih cepat dan lebih halus teksturnya, hal ini juga akan bermanfaat dalam penguraian pupuk didalam tanah. Berikut ini contoh beberapa mesin pencacah rumput yang bisa diketahui.

Baca juga : Mesin Penepung

Kapasitas Mesin Pencacah Rumput Multifungsi

Kapasitas Mesin Pencacah Rumput Multifungsi

Beberapa Kapasitas Mesin Pencacah Rumput Multifungsi yang ada sebagai berikut :

1. Mesin Pencacah Rumput Kapasitas 100 – 200 Kg / Jam

a. Spesifikasi Mesin Pencacah Rumput 100-200 kg/jam

Dimensi : 800 x 500 x 800 cm.
Bahan Material : Pelat Besi Plattezer.
Bahan Material : Rangka Besi Siku.
Penggerak : Motor Bensin.
Daya ( Power ) : 5,5 HP.
Energi Yang Digunakan : Bensin.
Bahan Material Pisau : Baja.
Kapasitas : 100 Kg – 200 Kg / Jam.

b. Spesifikasi Mesin Pencacah Rumput 250 Kg – 500 Kg / Jam.

Kapasitas : 250 Kg – 500 Kg Per Jam.
Daya ( Power ) : 8 PK.
Penggerak : Diesel.
Energi Yang Digunakan : Solar.
Dimensi Mesin : 900 mm x 600 mm x 1080 mm.
Bahan Material Body : Plat Besi 3 mm
Bahan Material Rangka : UNP 6.5.
Jumlah Unit Pisau : 2 Buah.
Jumlah Roll Feeding : 2 Buah.

2. Mesin Pencacah Rumput Multifungsi Kapasitas 50kg/jam

Spesifikasi Mesin Pencacah Rumput Multifungsi :

Kapasitas : 50kg/jam
Dimensi mesin : P x L x T (900 x 700 x 880 mm)
Bahan Material rangka : besi siku 3/3
Bahan Material tabung : Plateser
Tebal material tabung : 2 mm
Bahan Material pisau : besi baja
Penggerak : motor bensin 5,5 HP

Cara Kerja Mesin Pencacah Rumput

Cara Kerja Mesin Pencacah Rumput

Mesin Pencacah Rumput secara operasional sangat sederhana. Mesin ini dapat digerakkan oleh motor bensin atau motor diesel, atau juga motor listrik. Setelah penggerak mesin dihidupkan, maka pisau penggerak akan berputar secara cepat. Pisau bisa terbuat dari pisau baja atau planner stenlis yang didesain sedemikian rupa yang disesuaikan dengan kebutuhan.

Baca juga : Mesin Pembuat Tahu

Lalu rumput kolonjono atau jerami bisa dimasukkan ke dalam mesin pencacah melalui corong pemasukan. Ketika input rumput terkena pisau, rumput akan tercacah menjadi ukuran yang lebih kecil dan keluar melalui corong output. Hasil cacahan bisa berupa cacahan atara 0,5 – 1,0 cm. Ukuran hasil cacahan rumput ditentukan dengan ukuran saringan yang terdapat dalam mesin pencacah rumput tersebut.

Baca juga : Mesin Blow Molding

Fungsi  Mesin Pencacah Rumput

Fungsi Mesin Pencacah Rumput

Untuk fungsi dari mesin ini adalah :

  • Sebagai mesin pencacah rumput atau pemotong/perajang rumput sehingga menjadi bagian-bagian yang kecil, dapat dimanfaatkan sebagai pakan ternak dan juga sebagai bahan pembuatan pupuk kompos organik.
  • Sebagai mesin pencacah dari dedaunan, yang lalu digunakan sebagai bahan pupuk organik bagi ternak dan sebagainya.

Baca juga : Mesin Tusuk Sate

Nah, demikian contoh dan ulasan singkat mengenai apa itu pencacah rumput. Semoga bermanfaat.